Hai SuperMaster,

Kali ini kita masih membahas mengenai kemampuan baru pada Mastercam 2024. Dan berikut ini yang kita bahas yaitu mengenai peningkatan kecepatan toolpath pada bagian milling dengan penambahan opsi Maximize Engagement pada toolpath Dynamic Mill, Facing, dan Dynamic OptiRough. Dengan penambahan opsi Maximize Engagement tersebut, toolpath machining yang Anda buat bisa lebih cepat dari sebelumnya.

Contoh penggunaan Maximize Engagement adalah pada proses facing berikut ini. Dan Anda bisa membandingkan 2 toolpath yang memiliki panjang yang berbeda.

Pada gambar di atas, menunjukkan proses facing dengan Dynamic Mill biasa, tanpa menggunakan fitur Maximize Engagement. Hasil Toolpath terlihat ada pengulangan pemakanan di beberapa area, yang membuat toolpath menjadi lebih panjang.

Pada gambar di atas, dengan operation Dynamic Mill sekaligus mengaktifkan opsi Maximize Engagement, hasil toolpath menjadi lebih pendek dan efisien. Hal ini yang nantinya akan membuat proses machining Anda akan menjadi lebih cepat dari sebelumnya.

Kami PT Ardata Design Solusi selaku reseller resmi Mastercam di Indonesia, menyediakan Software Mastercam original sesuai dengan tipe mesin cnc Anda. Mulai dari CNC Milling, CNC Router,  CNC turning, wirecut, dll.

Team kami didukung oleh staff dan engineer yg telah berpengalaman dalam implementasi dan penggunaan software 2D & 3D CAD/CAM/CAE selama lebih dari 15 tahun.

Untuk info detail mengenai harga MASTERCAM, ZWCAD, dan ZW3D, silakan menghubungi kontak berikut ini:

Instagram : https://www.instagram.com/mastercam.id/

Phone: (021) 29619220

WhatsApp: https://wa.me/6281364041996

Email: info@ardatadesign.com

Categories:

Tags:

No responses yet

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *